Biografi Ki Hajar Dewantara, Sang Bapak Pendidikan Nasional

Raden Mas Suwardi Suryaningrat atau Ki Hajar Dewantoro Santri dari KH. Sulaiman Zainuddin Kalasan Prambanan Yogyakarta
Biografi Ki Hajar Dewantara, Sang Bapak Pendidikan Nasional
Ketahui biografi Ki Hajar Dewantara, sang Bapak Pendidikan Nasional yang mendedikasikan dirinya untuk kemajuan pendidikan Indonesia di masa kemerdekaan. Tentunya Toppers familiar dengan nama Ki Hajar Dewantara, sang Bapak Pendidikan Nasional yang sangat berjasa dalam memberikan akses pendidikan kepada kaum pribumi Indonesia di zaman penjajahan Belanda. Beliau juga aktif dalam menyuarakan pendapatnya dalam tulisan bergaya komunikatif tentang gagasan-gagasan antikolonial. Di sepanjang hidupnya, beliau telah menjadi aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis, politisi, serta pelopor pendidikan untuk kaum pribumi di zaman penjajahan Belanda. Ia juga mendirikan Taman Siswa di Yogyakarta yang memberikan akses pendidikan kepada rakyat pribumi yang belum bisa mengemban pendidikan di sekolah biasa pada masa itu. Atas dedikasinya dalam memperjuangkan pendidikan Indonesia, beliau pun dijuluki sebagai Bapak Pendidikan Nasional, di mana hari lahirnya juga ditetapkan sebagai Hari Pendidikan Na…

Tentang penulis

Pengalaman Adalah Guru Terbaik. Maka, Kita Pasti Bisa Kalau Kita Terbiasa. Bukan Karena Kita Luar Biasa. Setinggi Apa Belajar Kita, Tidahlah Menjadi Jaminan Kepuasan Jiwa, Akan Tetapi Yang Paling Utama Adalah Seberapa Besar Kita Bermanfaat Untuk Ses…

Posting Komentar